Connect with us
UX8406
Berita

Apple dan Google Perusahaan Paling Kaya Raya Tahun 2015

Updated

Setiap tahun, selalu ada laporan mengenai apa saja perusahaan terbaik di dunia, termasuk tahun ini. Lagi-lagi, daftar sepuluh perusahaan terbaik di dunia dikuasai oleh perusahaan yang bergerak di bidang teknologi. Apple dan Google menduduki peringkat dua teratas.

Apple diperkirakan memiliki value di angka US$170 miliar, sedangkan Google ada di bawahnya dengan estimasi value US$120 miliar. Capaian tersebut meningkat dari tahun sebelumnya, yakni sekitar 43 persen bagi Apple dan 12 persen bagi Google. Peningkatan terbesar Apple tak lain karena kesuksesan duet iPhone 6 dan iPhone 6 Plus.

Selain Apple dan Google, ada Lenovo dan PayPal yang ikut nimbrung di daftar sepuluh perusahaan terbaik di dunia. Sementara IBM bercokol di peringkat keempat, diikuti Samsung di peringkat ketujuh dan Amazon di posisi sepuluh.

Selain perusahaan teknologi, ada empat perushaan besar lainnya dari berbagai industri. Mereka adalah Coca-Cola mewakili industri makanan dan minuman, Toyota dari industri otomotif, serta General Electric dan McDonald’s. Fakta ini sekali lagi menunjukkan bahwa industri teknologi memang sangat dominan dan dinikmati oleh hampir seluruh lapisan masyarakat di seluruh dunia.

Comments

Harga HP Terbaru

Berita8 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer