Connect with us
M5406KA250px
Fitur

ASUS ROG Bikin Laptop Gaming untuk Nyjah Huston, Sayang Tidak Komersil

Berdasarkan seri ROG Strix SCAR yang sangat dikenal sebagai laptop untuk para gamer eSports profesional, ASUS ROG bikin laptop gaming untuk pemain skateboard ternama dunia, Nyjah Huston.

Updated

Desain pada permukaan laptop tersebut tidak hanya sekadar transparan, tetapi hadir dengan nuansa khusus yang menggambarkan hasil X-ray dari tulang yang patah. Penggambaran hasil X-ray dari tulang yang patah memang sering terjadi pada atlet skateboard profesional.

ROG Strix Nyjah Huston Special Edition telah menggunakan keyboard optical mechanical yang didesain khusus. Bagian keycaps telah dilengkapi dengan font khusus, sementara bagian number key memiliki nuansa skateboarding yang kental dengan logo tengkorak sebagai pengganti angka 0.

Bahkan tombol numlock yang ada di touchpad laptop ini menggunakan logo Nyjah Huston. Jadi, secara garis besar, desain ROG Strix Nyjah Huston Special Edition ini memang terinspirasi dari motto Nyjah Huston yaitu “Til Death” serta “Mind over Matter”.

“Til Death” melambangkan kemampuan untuk menghadapi rintangan dan cita-cita Huston untuk terus bermain skateboard hingga akhir hidupnya. Sementara, “Mind over Matter” yang melambangkan keberanian serta kesempurnaan dalam bertindak.

Sebagai laptop edisi khusus, ROG Strix Nyjah Huston Special Edition juga telah dilengkapi dengan beragam aksesori eksklusif. Pertama adalah mouse ROG Strix Impact II yang hadir dengan desain logo tengkorak khusus yang melambangkan motto Nyjah Huston.

Melengkapi mouse tersebut adalah sebuah desk mat khusus yang dilengkapi dengan LED light strip di sekelilingnya. Terakhir adalah aksesoris berupa dual-mode UV flashlight yang dapat digunakan untuk menemukan easter egg di dalam laptop spesial ini.

Mengenai ketersediaan dan harganya, ROG Strix Nyjah Huston Special Edition merupakan laptop gaming konsep yang khusus diproduksi untuk Nyjah Huston. Jadi, laptop edisi spesial ini memang tidak akan dipasarkan secara komersil oleh ASUS ROG.

Meski demikian, tim ASUS ROG telah menyiapkan wallpaper serta filter Instagram khusus bertemakan Nyjah Huston yang tersedia di https://rog.asus.com/wallpapers/. ROG Strix Nyjah Huston Special Edition juga merupakan laptop yang didesain berdasarkan laptop gaming ROG Strix SCAR Series yang telah tersedia di Indonesia.

Halaman ke: 1 2 3

Comments

Harga HP Terbaru

Berita9 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer