Connect with us
s-14-oled
Berita

Xiaomi Indikasikan Rilis Mi 4i Versi 32 GB

Updated

Setelah sukses merilis TV dan pemurni air di Cina, Xiaomi bakal kembali mengeluarkan produk baru. Kali ini negara yang bakal kedatangan produk baru tersebut adalah India. Melalui akun Twitter resmi @MiIndiaOfficial, Xiaomi meng-upload gambar yang sayangnya masih berupa teka-teki.

Isi dari kicauan tersebut adalah “Something new is coming 22/7, spearheading our #MiAnniversary celebrations. RT with your guesses!” Ya, Xiaomi secara resmi mengindikasikan bakal mengeluarkan produk baru pada tanggal 22 Juli 2015 di India.

Jika melihat dari gambar yang di-upload, hampir dapat dipastikan produk yang dimaksud bukanlah smartphone varian baru. Besar kemungkinan, produk yang bakal nongol tersebut adalah versi lain dari Xiaomi Mi 4i yang hadir dengan kapasitas 32 GB. Sebelumnya, Xiaomi Mi 4i hadir dengan kapasitas storage 16 GB tanpa slot microSD.

Memang, salah satu kekurangan yang banyak dikeluhkan (selain panas) oleh pengguna Xiaomi adalah minimnya kapasitas penyimpanan pada Mi 4i. Storage 16 GB tanpa dukungan microSD jelas tak dapat menampung banyak data dan aplikasi penggunanya. Semoga saja produk yang dimaksud memang benar Mi 4i dengan storage lebih besar.

Comments

Harga HP Terbaru

Berita3 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP11 months ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer