Connect with us
UX8406
Berita

Sharp Aquos Zeta, Smartphone Tahan Air dengan Kamera Ricoh 22 MP

Updated

Mengikuti jejak Huawei yang bekerjasama dengan Leica, Sharp mencoba bekerjasama dengan perusahaan kamera Ricoh. Sertifkasi kerjasama tersebut telah resmi disetujui Ricoh untuk smartphone Sharp AQUOS Zeta SH-04H yang juga memiliki sertifikasi tahan air.

AQUOS Zeta merupakan smartphone besutan Sharp yang akan ditenagai chipset Qualcomm Snapdragon 820 dan dukungan RAM 3 GB. Layarnya sendiri menggunakan teknologi IGZO beresolusi 1.080p, namun belum diketahui berapa besar dimensinya.

Untuk memotret, kamera utama AQUOS Zeta beresolusi tinggi, yakni 22,6 megapiksel yang di dalamnya sudah tertanam teknologi dari Ricoh. Sayangnya tidak ada informasi lebih detil sejauh mana peran Ricoh pada kamera smartphone ini.

Dilihat dari bocoran gambar yang beredar di internet, AQUOS Zeta akan hadir dengan tiga pilihan warna, yakni putih, hitam, dan hijau. Hingga saat ini belum ada kabar kapan Sharp AQUOS Zeta akan diluncurkan dan berapa harganya. Namun, dengan berbekal sertifikasi dari Ricoh seharusnya smartphone ini mampu bersaing di pasaran.

Comments

Harga HP Terbaru

Berita7 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer