Connect with us
UX8406
Berita

Pengguna LG G4 Mulai Dapatkan Update Android Marshmallow

Updated

Kabar gembira bagi pengguna LG G4 di Eropa. Pengguna LG G4 di sana sudah mendapatkan update Android Marshmallow 6.0 melalui LG Bridge. Hampir sama seperti peluncuran Lollipop tahun lalu, LG akan merilis Marshmallow di pasar Eropa terlebih dahulu. Hal ini memberikan tanda bahwa sebentar lagi pengguna LG G4 di seluruh dunia akna mendapatkan update tersebut.

Dengan menggunakan LG Bridge (software PC Companion LG), Anda diharuskna mendownload file sebesar 1,55 GB. Menurut situs Reddit, terdapat bocoran daftar LG G4 di Eropa yang akan menerima update. Daftar tersebut antara lain:

  • LGH815 PRT PORTUGAL PT Portugal Europe 2015-11-26
  • LGH815 POL POLAND PL Poland Europe 2015-11-26
  • LGH815 ROM ROMANIA RO Romania Europe 2015-11-26
  • LGH815 DEU GERMANY DE Germany Europe 2015-11-26
  • LGH815 EAP AMAZON ES Spain Europe 2015-11-26
  • LGH815 ESP SPAIN ES Spain Europe 2015-11-26
  • LGH815TR TUR TURKEY TR Turkey Mid. East/Africa 2015-11-26
  • LGH815 VDS VODAFONE ES Spain Europe 2015-11-25
  • LGH815 TWN TWN TW Taiwan China 2015-11-25
  • LGH815 VDF VODAFONE GB United Kingdom Europe 2015-11-25
  • LGH815 VIP VIP HR Croatia Europe 2015-11-25
  • LGH815 VDH VODAFONE HU Hungary Europe 2015-11-25
  • LGH815 VDP VODAFONE PT Portugal Europe 2015-11-25
  • LGH815 SWC SWISSCOM CH Switzerland Europe 2015-11-25
  • LGH815 VDR VODAFONE RO Romania Europe 2015-11-25
  • LGH815 VD2 VODAFONE DE Germany Europe 2015-11-25

Terdapat beberapa fitur tambahan maupun perubahan fitur yang dimiliki oleh LG G4 setelah update Android Marshmallow, salah satunya perubahan rule Knock Code yang menharuskan penggunanya memasukkan minimal enam gerakan dan menggunakan tiga letak kuadran yang berbeda.

Selain itu, masih ada beberapa fitur seperti App Permission yang dapat mengatur permission untuk setiap aplikasi, Allow Peeking untuk pengaturan notifikasi pada bagian atas layar, QMemo+ yang berubah nama menjadi Capture+, dan masih banyak lagi. Untuk melihat fitur apa saja, Anda dapat menuju ke website langsung LG.

Comments

Harga HP Terbaru

Berita7 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer