Connect with us
UX8406
Berita

Nostalgia, Samsung Ciptakan S-Pen ala Pensil Staedtler

Updated

S-Pen merupakan pena digital yang diandalkan pada smartphone keluarga Note serta tablet Samsung. Dengan hadirnya S-Pen ini bisa membantu penggunanya untuk menulis dan mencorat-coret dengan mudah guna membantu aktivitas sehari-hari. Bahkan pada S-Pen sendiri telah disematkan shortcut yang dapat membantu penggunanya mengakses fitur-fitur smartphone keluarga Note dengan cepat.

Pena digital ini sendiri dibuat ramping dan senyaman mungkin untuk digunakan oleh penggunanya. Baru-baru ini Samsung dikabarkan akan meluncurkan S-Pen terbaru dengan gaya pensil legendaris Staedtler Noris. Bisa dibilang, pensil buatan Jerman ini diperkenalkan pada tahun 1901. Tentunya Anda juga pernah menggunakan pensil 2B Staedtler untuk mengerjakan ujian dengan lembar jawab komputer saat sekolah.

Selain nostalgia yang ingin dibawa oleh Samsung, nantinya S-Pen dengan gaya pensil Staedtler Noris akan dibuat ergonomis agar bisa memberikan pengalaman baru yang lebih menarik pada pengguna smartphone keluarga Note maupun tablet Samsung. Diharapkan penggunanya bisa merasakan S-Pen layaknya menggunakan pensil sesungguhnya dalam menggambar maupun corat-coret.

Hal ini membuktikan bahwa Samsung ingin selalu berinovasi dalam setiap gadget maupun aksesorisnya yang dikembangkannya. Mungkin dengan hadirnya S-Pen bergaya Staedtler Noris bisa menambah banyaknya pembeli Samsung Galaxy Note generasi terbaru karena keunikan yang masih jarang dibawa oleh vendor lain.

Comments

Harga HP Terbaru

Berita8 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer