Connect with us
M5406KA250px
Berita

Kembali Goda Konsumen, VP Lenovo Perlihatkan Contoh Foto Lenovo Z5

Updated

Lagi dan lagi, Vice President Lenovo, Chang Cheng kembali menggoda calon konsumen yang ingin membeli Lenovo Z5. Lewat jejaring sosial Weibo, Cheng kembali memperlihatkan keunggulan kamera ganda yang bercokol di punggung Lenovo Z5.

Ya! Cheng ingin memperlihatkan bahwa sistem kamera ganda tersebut mampu memotret dengan baik dalam mode portrait atau bokeh. Tak main-main, ada tiga foto sekaligus yang diperlihatkan oleh Cheng dan dua diantaranya terselip watermark yang mengindikasikan objek dipotret  menggunakan kamera ganda Lenovo Z5.

Besar kemungkinan, Lenovo juga akan menyisipkan dukungan artificial intelligence ke dalam kamera ganda yang disematkannya. Hal ini cukup beralasan karena Z5 akan muncul di tahun ini dan sudah banyak pabrikan smartphone lainnya yang juga menjadi kompetitor Lenovo yang mengadopsi teknologi kecerdasan buatan tersebut.

Lenovo Z5 sendiri akan ditempatkan sebagai smartphone mid-to-high-end. Namun jangan berharap smartphone ini akan datang dengan chipset Snapdragon 845. Besar kemungkinan, otak yang akan dipakai oleh Lenovo ke dalam smartphone ini adalah Snapdragon 6xx Series.

Baca juga

Sebelumnya, Cheng juga menggoda konsumen dengan mengatakan bahwa Lenovo Z5 akan hadir dengan storage berkapasitas “super jumbo”, yakni sebesar 4 TB. Tak hanya memiliki kapasitas penyimpanan lebih lega, smartphone yang diperkirakan akan meluncur pada bulan depan ini juga memiliki layar super lega.

Comments

Harga HP Terbaru

Berita9 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer