Connect with us
s-14-oled
Berita

JBL Boyong Perangkat Audio Stylish dan Sporty Anyar ke Indonesia

Updated

HARMAN International selaku pemegang brand JBL mulai memperkenalkan jajaran produk terbarunya untuk tahun 2018. Mulai dari headphone hingga speaker mengalami pembaruan model dan fitur. Produk terbaru ini pun sudah mulai tersedia di JBL Store, toko gadget, atau toko elektronik di seluruh Indonesia sejak akhir November.

Pada kategori headphone lifestyle, ada dua produk yang diperkenalkan, yaitu JBL Everest series dan E series. Dalam kategori JBL Everest terdapat empat tipe, antara lain V750NXT, V710, V310, dan V110. Untuk E series hanya ada satu, yaitu E65BTNC. Pada seri tertinggi V750NXT, JBL membekalinya dengan teknologi Bluetooth 4.1 dan NXT Active Noise Cancelling yang mengontrol suara luar yang masuk.

Untuk kategori headphone sport terdapat dua series, yaitu JBL Focus 700 dan JBL Inspire 700. Sebagian besar headphone tersebut merupakan headphone nirkabel anti keringat dengan kenyamanan yang maksimal. JBL Focus 700 diciptakan bersama dengan atlet yang menginginkan penggunaan headphone tanpa batas. Khusus seri Insipre 700, JBL menawarkan baterai hingga 16 jam menggunakan JBL charging case.

Berbeda lagi dengan kategori Lifestyle speaker yang terdiri dari tiga kategori, yaitu JBL Pulse 3, JBL Playlist, dan JBL Boombox. JBL Pulse 3 menghadirkan 360° sound dengan 360° lightshow serta fitur waterproof. JBL Playlist dilengkapi dengan Chromecast yang dapat dihubungkan dengan smartphone. Sedangkan JBL Boombox merupakan portable bluetooth speaker dengan dentuman bass yang mantap.

Harga HP Terbaru

Berita5 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer

2014 - 2024 DroidLime.com.
Android is a trademark of Google LLC. DroidLime are not affiliated, associated, authorized, endorsed by, or in any way officially connected with Google LLC., or any of its subsidiaries or its affiliates.