Berita terbaru seputar dunia teknologi gadget, smartphone android, iOS dan perkembangan teknologi terbaru, dengan bahasan yang simpel namun padat.
Sebagai salah satu pionir penyedia internet 4G LTE di Indonesia, BOLT memberikan penawaran menarik bagi para pelanggannya yang beruntung. Jika biasanya BOLT menawarkan layanan internet 4G...
Bulan Maret kemarin OPPO sudah resmi memperkenalkan R9 sebagai smartphone terbarunya. Namun belakangan, OPPO R9 berganti nama menjadi OPPO F1 Plus. Hal ini juga berlaku di...
Bulan Juni tahun lalu, Harvest Moon: Seeds of Memories dijadwalkan menjadi seri pertama Harvest Moon yang akan hadir di platform Android. Kenyataannya agak sedikit mundur dalam peluncuran Harvest Moon...
Saat ini sudah cukup banyak pilihan untuk menjalankan platform Android secara menyeluruh di PC melalui emulator. Beberapa di antaranya menawarkan fitur yang sangat baik, salah satunya adalah akses...
Setelah beberapa waktu tren smartphone dikuasai produk yang mengusung layar 5 hingga 5,5 inci, kali ini justru lebih besar lagi. Terdapat bocoran phablet berlayar besar 6,4 inci yang akan...
Pada akhir bulan Maret 2016 kemarin, seri smartphone terbaru dari Samsung untuk kelas entry-level, yakni Samsung C series muncul. Nah, saat ini salah satu smartphone dari...
Tiap menciptakan iPhone generasi baru, Apple kerap memunculkan tren teknologi yang baru. Akhir tahun ini, Apple mungkin akan merilis iPhone 7 dan tahun 2017 mendatang menyusul...
Penggunaan headset VR (virtual reality) saat ini semakin booming. Peluncuran Samsung Gear VR yang di-bundling dengan smartphone Samsung Galaxy S7 series dan diikuti dengan Headset VR...
Halaman depan Google pada hari ini, Jumat (15/04/2016), terlihat menarik khususnya bagi yang tinggal di Indonesia. Terdapat sketsa wajah Profesor Dr. Samaun Samadikun dengan latar background...
Peluncuran smartphone terbaru Huawei P9 series cukup menyita perhatian penggila gadget. Untuk pertama kalinya, Huawei melakukan gebrakan dengan menggandeng Leica dalam menciptakan kamera untuk Huawei P9....
Merek smartphone asal Cina yang masih saudaraan dengan Lenovo, yakni ZUK, siap melahirkan penerus ZUK Z1. Sejauh ini, ZUK hanya punya satu varian smartphone Z1 dimana...
Smartphone kelas menengah Lenovo dengan harga terjangkau yang cukup banyak diminati di Indonesia adalah A7000 dan A7000 Plus. Smartphone ini di luar Indonesia juga dikenal dengan...
OPPO Indonesia akan menggelar Selfie Run 2016. Selfie Run adalah sebuah ajang lomba lari jalan raya yang diselenggarakan oleh PT. Indonesia OPPO Electronics dalam rangka memperkenalkan...
Snapchat merupakan salah satu aplikasi video messaging yang memiliki banyak pengguna. Berdasarkan riset terakhir, pengguna Snapchat menghabiskan waktu 25 hingga 30 menit per harinya untuk mengakses...
Pionir smartphone Android dari Taiwan, HTC, sudah resmi menyusul produsen smartphone Android lainnya dalam meluncurkan smartphone flagship. Kehadiran HTC 10 sendiri kian memanaskan persaingan di segmen...
Kehadiran beberapa smartphone flagship di kuartal pertama 2016 ini nampaknya membuat Meizu cukup gerah. Pada akhirnya, Meizu pun resmi memperkenalkan smartphone jagoan mereka bernama Meizu PRO...
Tahun 2015 lalu, Sony sempat memberi kejutan pada para pencinta gadget dengan smartphone minim bezel Xperia C5 Ultra. Tidak hanya bezel layarnya yang ekstra tipis, C5 Ultra...
Seperti yang sudah diberitakan sebelumnya, LG akan merilis versi downgrade dari smartphone flagship barunya LG G5. Hal ini diketahui setelah LG mematenkan nama G5 SE. Kini smartphone yang identik...
Tidak hanya solid di bagian luar sebagai smartphone dari seri “M” pertama yang memiliki desain unibody berbahan metal, M3 Note juga memiliki spesifikasi yang solid di...
Remix OS merupakan sistem operasi Android yang dibuat oleh Jide sebagai solusi untuk PC atau laptop “jadul”. Salah satu alasannya adalah kinerja Remix OS yang ringan...
Tahun 2015 lalu iPhone 6s dan 6s Plus dengan chipset A9-nya memimpin klasemen smartphone dengan performa terbaik di benchmark AnTuTu dengan selisih nilai yang cukup jauh dari...