Review smartphone dan gadget-gadget terbaru, ulasan dibuat dengan singkat, padat dan jelas, untuk membantu Anda memilih gadget terbaru yang akan Anda beli.
Game strategi legendaris Command and Conquer yang terkenal di PC kini hadir lagi. Setelah absen sangat lama, kali ini seri terbaru Command and Conquer hadir di...
Banyak yang bilang kalau Google Pixel 3 adalah smartphone yang andal buat motret. Dibanderol nggak kurang dari Rp13 juta, apakah smartphone ini cuma mengandalkan kamera aja?
Datang membawa predikat sebagai iPhone "termurah" tahun ini membuat iPhone Xr cukup diragukan kemampuannya. Meski layarnya kurang greget, bagi kami iPhone Xr adalah pilihan menarik buat...
Vivo V11 Pro sudah sukses melewati review yang dilakukan oleh DroidLime. Hasilnya, smartphone yang dibanderol seharga Rp4.999.000 ini menawarkan banyak hal-hal yang menarik. Tentu saja salah...
Smartphone terbaru yang masuk studio DroidLime adalah Honor 9i. Smartphone ini dibanderol seharga Rp2 jutaan, namun punya bodi kaca yang terlihat sangat cantik.
Harus diakui, Pocophone F1 datang membawa banyak kejutan. Dikemas dengan bodi plastik, smartphone ini telah tertanam chipset untuk kelas flagship. Tak hanya itu, smartphone ini pun...
Untuk menggoda penyuka smartphone kelas atas, Xiaomi menggelontorkan Mi 8. Namun ada satu hal yang menarik, Xiaomi juga membuat Mi 8 Series yang punya bodi belakang...
Samsung telah merilis Galaxy Note 9 di pasar Indonesia. DroidLime pun berkesempatan untuk me-review smartphone premium kedua milik Samsung ini yang meluncur di tahun 2018. Kok...
Harga smartphone Android yang makin terjangkau diikuti dengan harga aksesorinya yang juga makin murah. Salah satunya adalah microSD buatan Kingston ini.
ASUS baru saja merilis seri terbaru laptop gaming ROG dengan performa yang enggak bisa dianggap remeh. Itu adalah ROG GL504GS Strix Scar II. Daya tarik lainnya,...
Punya merek Mifa, Xiaomi mau mencoba peruntungannya di pasar speaker bluetooth. Kali ini, kami pun berkesempatan untuk mereview Xiaomi Mifa F7. Menariknya, speaker bluetooth ini punya...
Selain smartphone, Samsung juga getol banget meng-update jajaran Smart TV-nya. Yang lagi kita bahas kali ini adalah Samsung QLED TV 2018. Serinya QLED Q9F dengan diagonal...
Smartphone dengan tiga kamera belakang. Hmmm, seperti apa ya rasanya? Hanya gimmick atau memang benar-benar berguna? Yuk mari kita cari tahu. Desain Mewah dan menarik. Dua...
Honor kembali menunjukkan eksistensi mereka di pasar Indonesia dengan meluncurkan smartphone murah meriah Honor 7A. Bisa dibilang, smartphone ini memiliki spesifikasi paling menarik di pasar smartphone...
Di pertengahan tahun 2018 ini, Huawei kembali menelurkan sebuah smartphone murah meriah untuk para pengguna pemula. Bernama Huawei Y5 Prime edisi 2018, smartphone ini dikabarkan memiliki...
Redmi S2 ini adalah smartphone selfie kedua yang dirilis Xiaomi. Sebelumnya sudah ada Redmi Note 5A yang punya kamera depan 13 MP. Nah, sekarang Redmi S2...
Setelah sukses meluncurkan versi Intel tahun lalu, ditahun ini Acer kembali meluncurkan Swift 3 edisi 2018 yang menggunakan prosesor AMD Ryzen dan GPU Vega. Seperti apa...
Beberapa waktu yang lalu atau tepatnya pada 25 April 2018, Huawei secara resmi memperkenalkan seri smartphone terbaru Nova 2 Lite. Smartphone yang ditujukan untuk segmen entry...
Tepat di penghujung Maret 2018 lalu, Honor secara resmi memperkenalkan tiga smartphone terbaru mereka di Indonesia, antara lain Honor 9 Lite, Honor View 10 dan Honor...
Garmin vivoactive 3 dirancang untuk memacu semangat Anda untuk rajin berolahraga, khususnya lari dan berenang.
ZenFone Max Plus cukup menggoda berkat hadirnya dual-camera, layar 18:9, dan tentunya baterai besar.