Connect with us
UX8406
Berita

Tak Mau Ikutan Tren, HTC Kemas U12 Tanpa Poni

Updated

Kini tak sedikit pabrikan smartphone yang menciptakan perangkatnya dengan layar berponi. Seperti kita ketahui, tren layar seperti ini pertama kali dipopulerkan oleh Apple lewat iPhone X yang dirilis pada tahun. Namun, sepertinya HTC enggan untuk mengikuti tren tersebut.

Ya! Lewat bocoran HTC U12 yang muncul di internet, nampak jelas perangkat tersebut dikemas oleh HTC tanpa poni alias notch-less di bagian atasnya. Tak hanya itu, smartphone ini juga dikemas dengan sisi bagian belakang yang dilapisi kaca. Tentu saja, ini mengingatkan kita dengan desain U11 Plus yang diperkenalkan akhir Desember lalu.

Tidak seperti model sebelumnya, ada perbedaan yang mencolok yang dilakukan oleh HTC ke dalam HTC U12, yakni dukungan kamera yang disematkan. HTC 12 telah dibekali dukungan dual-camera belakang yang ditempatkan di  tengah dalam posisi horisontal. Dua lensa yang terpasang juga sudah dilindungi dengan material kaca.

Di sisi kiri dari dual-camera yang terpasang, HTC menempatkan laser autofocus. Sementara, di bagian bawahnya ada LED flash dan pemindai sidik jari yang dibuat dengan desain lingkaran. Bisa disimpulkan, meskipun HTC U12 masuk dalam jajaran flagship, HTC sepertinya belum tertarik untuk menyematkan fingerprint di dalam layar.

Satu hal yang tak kalah menarik, HTC juga membenamkan dual-camera di bagian depan yang ditujukan untuk penggila selfie yang ingin menciptakan foto narsis dengan efek bokeh. Diperkirakan, HTC U12 akan datang dengan chipset Snapdragon 845 Octa-core.

Baca juga

Guna mengimbangi dapur pacunya, tak ketinggalan HTC diperkirakan akan membenamkan RAM hingga sebesar 8 GB dan internal storage berkapasitas 128 GB. Gosip lainnya, smartphone ini akan dikemas dengan layar berukuran 5,5 inci yang memiliki resolusi QuadHD+. Bagaimana menurut Anda?

Comments

Harga HP Terbaru

Berita8 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer