Connect with us
s-14-oled
Berita

Login Akun Google di Smartphone Tak Perlu Password Lagi

Updated

Google sepertinya tidak mau kalah dari Yahoo yang baru saja memperkenalkan fitur barunya yang memudahkan kita untuk login ke akun Google tanpa menggunakan password. Berdasarkan beberapa screenshot yang dikirim salah satu pengguna Reddit dengan akun rp1226, Google sepertinya juga sedang melakukan uji coba fitur baru yang mirip dengan fitur Yahoo tersebut.

Cara yang akan ditawarkan Google sebenarnya cukup sederhana. Ketika hendak login ke akun Google, kita bisa memilih untuk menyelesaikan proses login melalui smartphone kita. Cukup dengan membuka aplikasinya di smartphone dan kita akan melihat notifikasi yang menanyakan apakah kita ingin login melalui PC dan tekan yes.

Terdapat juga opsi “two-factor authentication” dimana akan ada perintah tambahan untuk memasukkan angka tertentu secara benar. Apabila Anda memasukkan angka yang salah, proses login tidak akan berhasil. Hal ini membuat proses login menjadi lebih aman karena selain harus menggunakan smartphone kamu untuk melakukannya, dibutuhkan juga konfirmasi angka yang benar.

Sampai saat ini hanya mereka yang mendapatkan undangan dari Google saja yang bisa mencoba fitur baru ini. Belum diketahui kapan Google akan memberikan undangannya secara luas. Fitur ini nantinya bakal berlaku untuk perangkat Android maupun iOS.

Comments

Harga HP Terbaru

Berita5 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer